Minggu Perdana Kuliah Struktur Data (:
Kamis 8 September 2016,
Kuliah kali ini dimulai sore hari jam 16.10 sampai dengan 17.50, dengan dosen kami Pak Drs. Wahyu Pujiyono, M.Kom. Kuliah pertama seperti biasa, yaitu diawali dengan pengenalan materi perkuliahan lalu di lanjutkan dengan kesepakatan selama perkuliahan S Data dan juga pemberitahuan tentang tata cara selama masa perkuliahan S Data. Untuk yang pertama materi yang diberikan yaitu tentang Dasar-dasar Pemrograman C++, disana kami di jelaskan tentang :
- Parameter Nilai
- Fungsi Tamplate
- Reference Parameter
- Const Reference Parameter
Harapan kedepannya dalam masa kuliah S Data yaitu tidak ada masalah dengan perkuliahannya dan semoga lancar kedepannya. Aamiin...
Sekian untuk minggu ini terimakasih..
0 komentar:
Posting Komentar